Senin, 12 Februari 2018

RPL KARYAWISATA



RENCANA PELAKSANAAN LAYANAN
BIMBINGAN KLASIKAL TEKNIK KARYAWISATA
SEMESTER GANJIL TAHUN PELAJARAN 2017/2018

A
Komponen Layanan
Layanan dasar
B
Bidang Layanan
Pribadi
C
Topik layanan
Menerima kelemahan dan kelebihan yang kita miliki
D
Fungsi Layanan
Pemahaman dan pengembangan
E
Jenis Layanan
Informasi dan Orientasi
E
Tujuan umum
Menerima keunikan diri dengan segala kelebihan dan kekurangannya
F
Tujuan Khusus
1.    Siswa mampu menerima dirinya secara positif
2.    Siswa mampu mengembangkan optimisme dalam dirinya sebagai wujud rasa bersyukur atas apa yang dimiliki
G
Sasaran layanan

H
Materi layanan
Menerima kekurangan dan kelebihan yang dimiliki secara positif

Lokasi
Panti asuhan......
I
Waktu
2 x 45 menit
J
Sumber
langsung
K
Metode/ Teknik
Karya wisata
L
Media/Alat
Ppt, lcd
M
Pelaksanaan

1.    Tahap Awal/Pendahuluan

a.    Pernyataan Tujuan
1)    Membuka kegiatan bimbingan klasikal dengan mengucapkan salam dan menanyakan kabar siswa.
2)   Guru BK menyapa peserta didik dengan kalimat yang membuat siswa bersemangat
3)   Guru BK mengucapkan terimakasih kepada siswa atas kedatangannya.
4)   Guru BK mengecek kehadiran siswa dengan presensi.
5)   Guru BK memimpin doa
6)   Guru BK memberikan ice breaking/game sederhana

b.    Penjelasan langkah kegiatan
Guru BK menjelaskan pengertian, maksud dan tujuan khusus, langkah-langkah kegiatan, tugas dan tanggung jawab siswa dalam kegiatan layanan bimbingan klasikal melalui teknik karyawisata


c. Mengarahkan kegiatan
Guru BK memberikan penjelasan secara umum tentang topik yang akan dibahas

d. Tahap Peralihan
Guru BK  menanyakan kesiapan peserta didik untuk melaksanakan kegiatan, dan memulai ke tahap inti

2. Tahap Inti

a. Kegiatan peserta didik
Siswa melakukan berbagai kegiatan tugas dan tanggung jawab siswa dalam kegiatan layanan bimbingan klasikal melalui teknik karyawisata

b. Kegiatan guru BK/konselor
1)   Guru BK mengumpulkan seluruh peserta karyawisata (siswa) dalam satu tempat/ruangan
2)   Guru BK bekerja sama dengan narasumber (dari tempat karyawisata) untuk memberikan materi pengantar (umum)
3)   Guru BK memecah kelompok besar menjadi beberapa kelompok kecil dengan anggota maksimal 5 orang
4)   Guru bk bersama dengan petugas panti mengajak peserta untuk berkeliling mengamati aktivitas di panti tersebut.
5)   Guru BK memberikan tugas kepada siswa untuk mengamati, mencatat, mengidentifikasi dan membahas topik (jika diperlukan dipandu oleh staff/orang dari tempat karyawisata)
6)   Guru BK mengamati dan mendampingi siswa selama proses berlangsung
7)   Guru bk dan petugas menginstruksikan kepada kembali ke aula bahwa akan diadakan pentas seni oleh penghuni panti di aula
8)   mengarahkan peserta untuk kembali ke aula
9)   guru bk menginstruksikan peserta untuk mendiskusikan hasil pengamatan selama di panti.
10)    Guru bk memberikan kesempatan kepada peserta untuk memaparkan hasil diskusi
11)    Guru BK bersama narasumber mengadakan sesi tanya jawab terkait materi dan topik yang telah diobservasi
12)    Guru BK menyatukan seluruh kelompok kecil untuk berkumpul menjadi satu.
13)    Bersama peserta menyimpulkan


3. Tahap Penutup
a.    Guru  bk dan narasumber memberikan penguatan
b.    Ucapan terima kasih kepada pengasuh panti
c.    Doa bersama
d.   penutup
N
Evaluasi


a.       Evaluasi Proses
Evaluasi proses ini dilakukan oleh Guru BK dengan melihat proses yang terjadi dalam kegiatan karyawisata.

b.      Evaluasi Hasil
GURU BK menetapkan materi evaluasi hasil (laiseg) untuk mengetahui pemahaman (Understanding), perasaan (Comfort) dan tindakan (Actions), serta keaktifan SISWA setelah pembahasan topik.
O
Tindak lanjut
1.    Memberikan layanan lanjutan berupa layanan dasar yaitu bimbingan kelompok jika ada siswa yang kurang memahami topik pembahasan dengan memberikan topik yang sama maupun topik yang berhubungan dengan topik awal
2.    Memberikan layanan lanjutan kepada siswa yang memperoleh perhatian khusus dengan konseling kelompok atau konseling individu.


Semarang, 09 Mei 2017
Mengetahui,
Kepala Sekolah                                                                                               Guru BK








Penilaian Proses

Hari/tanggal                :..........................................................
Kelas                           :..........................................................
Materi layanan            :.........................................................

Petunjuk:
Lembaran ini diisi oleh guru untuk menilai aspek afektif dan psikomotor siswa dalam mengikuti layanan bimbingan klasikal. Berilah tanda cek (√) pada kolom skor sesuai sikap yang ditampilkan oleh siswa, dengan kriteria sebagai berikut :
5  = Baik sekali, apabila Selalu melakukan sesuai pernyataan.
4  = Baik, apabila sering melakuakan ssesuai pernyataan
3  = cukup, apabila kadang-kadang melakukan sesuai pernyataan
2  = kurang, apabila sesekali melakukan dan sering tidak melakukan sesua pernyataan.
1 = sangat kurang, apabila tidak pernah melakukan sesuai pernyataan

No
Aspek Pengamatan
Skor
Skor
1
2
3
4
5
1
Siswa terlihat bersemangat dalam mengikuti setiap tahap selama bimbingan klasikal berlangsung.






2
Siswa berani bertanya dan mengungkapkan pendapatnya.






3
Siswa mampu terlibat aktif selama layanan bimbingan klasikal.






4
Siswa bekerja sama dengan siswa yang lain dalam kelompok kerja sesuai dengan instruksi guru BK






5.
Siswa mampu menyelesaikan setiap penugasan yang diberikan.






6.
Metode dan  media yang digunakan menarik bagi siswa.






Jumlah Skor






Kategori:
NILAI
KATEGORI
KLASIFIKASI SKOR
5
Sangat baik
26-30
4
Baik
21-25
3
Cukup
16-20
2
Kurang
11-15
1
Sangat kurang
6-10





. PENILAIAN HASIL
LAYANAN BIMBINGAN KLASIKAL TEKNIK KARYA WISATA
Hari, Tanggal Layanan            :  ........................................................
                        Jenis Layanan                          :  ........................................................
                        Pemberi Layanan                    :  ........................................................
                          
Isilah titik-titik di bawah ini dengan singkat.
No
Aspek
1
2
3
4
1
Setelah mengikuti layanan ini saya memahami arti pentingnya memahami kelemahan yang saya miliki




2
Setelah mengikuti layanan ini saya memahami pentingnya mensyukuri apa yang kita miliki




3
Media yang digunakan menyenangkan




4
Setelah mengikuti layanan saya merasa senang




5
Saya senang mengikuti layanan ini karena prosesnya menyenangkan




6
Setelah mengikuti layanan, saya berusaha untuk selalu untuk bersyukur dengan apa yang saya miliki




7
Setelah mengikuti layanan saya berusaha untuk memperbaiki kelemahan dan mengembangkan kelebihan yang saya miliki




8.        Dari skala 1 sampai 10 pada posisi berapakah pemahamanmu tentang materi yang telah dibahas dalam kegiatan layanan ini?, pilihlah angkanya.
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
Tidak
paham








Sangat
paham
Alasan:...................................................................................................................................
...............................................................................................................................................
9.        Tanggapan, saran, pesan atau harapan apa yang ingin Anda sampaikan kepada pemberi layanan? ..............................................................................................................................................................................................................................................................................................
                                                                                                         Semarang, 09 Mei 2017
         Peserta

                                                                                                  ....................................
*) Coret salah satu




RESUME KEGIATAN
BIMBINGAN KLASIKAL (KARYA WISATA)

Jenis Layanan                          :
Pelaksana                                :
Pihak Terkait                           :
Tempat, Waktu                       :
Sasaran Layanan                     :
Lingkup Pembicaraan            
1.    Topik yang Dibahas           :
2.    Pembahasan                        :
Kejadian yang muncul            :
      


Semarang, 09 Mei 2017
Mengetahui,
Kepala Sekolah                                                                                               Guru BK




0 komentar:

Posting Komentar